Jaringan Ulama Timur Tengah dan Kepulauan Nusantara Abad XVII&VXIII : Akar Pembaruan Islam Indonesia

Jaringan Ulama Timur Tengah dan Kepulauan Nusantara Abad XVII&VXIII : Akar Pembaruan Islam Indonesia

Prof. Dr. Azyumardi Azra, M.A

0.0

Agama, Ensiklopedia

Login untuk Sewa / Beli

Buku ini berusaha membedah kandungan intelektual yang terdapat dalam jaringan ulama Haramain dan Nusantara pra-abad ke-19. Berbeda dengan berbagai studi tentang Islam di Indonesia pra-abad ke-19 yang lebih banyak mendasarkan pembahasannya kepada sumber barat dan lokal, Azyumardi Azra dalam buku ini berusaha semaksimal mungkin menggali dan menggunakan sumber berbahasa Arab.