Memetik Cahaya di Ladang Kelam

Memetik Cahaya di Ladang Kelam

Dwi Daeman

0.0

Fiksi

Login untuk Sewa / Beli

Novel ini mengangkat kisah tentang seorang perempuan yang menjalani kisah kehidupan berat. Mengarungi bahtera keluarga dengan sangat rumit, serta perjalanan cinta yang begitu kejam.


Tetapi dari semua cobaan yang dia lewati selama remaja, justru membuat dirinya semakin kuat. Dia berubah menjadi sosok yang tangguh dan tegar dalam menghadapi segala bentuk ujian. Sebut saja perempuan itu Zia.



***



Judul “Memetik Cahaya di Ladang Kelam” sengaja dipilih berdasarkan kisah nyata yang diangkat dalam novel ini. Berkisah tentang banyak hal yang bisa mendobrak semangat, emosi, dan inspirasi hidup. Buku ini banyak mengajarkan kepada kita bagaimana untuk bangkit dari keterpurukan yang paling dalam.



Buku ini juga direkomendasikan bagi siapa saja yang memiliki masa lalu kelam, keretakan dalam lingkup keluarga, kisah asmara yang menyakitkan, dan tentunya bagi siapa saja yang ingin kembali ke jalan Tuhan.



***



Novel ini keren, baik, dan inspiratif.