Metode Penelitian Kuantitatif

Metode Penelitian Kuantitatif

Dr. Marsono, M.Si

0.0

Bisnis dan Ekonomi, Lainnya

Login untuk Sewa / Beli

Tujuan penulisan buku ini adalah untuk membantu peneliti/mahasiswa dalam
memahami teori khususnya tentang metode penelitian kuantitatif yang menggunakan
teknik analisis jalur serta dapat mengaplikasikannya dalam kegiatan riil penelitian dan
dalam menyusun laporan penelitian (Skripsi untuk mahasiswa S-1, Tesis untuk mahasiswa
S-2 atau Disertasi untuk mahasiswa S-3).
Materi utama yang dibahas dalam buku ini mencakup metode penelitian kuantitatif,
menyusun laporan penelitian kuantitatif dan aplikasi penelitian kuantitatif menggunakan
teknik analisis jalur. Langkah-langkah dalam menyusun laporan penelitian juga dibahas
secara rinci dan aplikasi penelitian kuantitatif khusus disajikan dengan harapan agar
peneliti/mahasiswa mendapatkan gambaran langsung tentang bentuk laporan penelitian
yang menggunakan teknik analisis jalur dan langkah-langkah menyusunnya.