Pergudangan telah berubah menjadi salah satu competitive
advantage bagi sebuah perusahaan dan bukan hanya menjadi cost
semata. Perubahan mindset ini tentunya harus didukung oleh
kombinasi teori dan best practice yang mumpuni akan pergudangan.
Atas dasar pemikiran itulah, tim penulis mencoba meramu
antara teori dan best practice tentang pergudangan dan dituangkan
dalam serial buku pintar pergudangan yang diharapkan menjadi
bridging akan kebutuhan pergudangan, baik untuk pihak akademik,
praktisi maupun regulasi.
STRATEGI MANAJEMEN PERGUDANGAN SERI 1
Ir. Widiyanto, ASCM, CSLP , Wynd Rizaldy, SE, MM.Tr ,Raden Didiet Rachmat Hidayat, A.Md, SE, M.Si, CSLP
Industri, Teknologi, Lainnya