Untukmu yang selalu membuatku merasa bahagia saat bersama. Jangan biarkan aku merasakan kenyamanan yang teramat nyaman. Jangan biarkan aku berandai memiliki. Dan jangan biarkan aku terus menumpuk rindu serta sayang untukmu. Jika benar kamu hanya bersenang dan tidak berniat untuk bersama. Buatlah aku dapat melupakan angan-angan, jangan memberikan sebuah angan.