Keberangkatan kita adalah perjalanan daun menyusuri debu
Angin menjadi alasan bagi setiap bimbang dan keadaan ombang-ambing.
Perjumpaan kita sewaktu-waktu adalah perkara menyusuri kenangan
Peluk menjadi tingkah paling bijak yang menciptakan sekaligus menyeka air mata.